Analisis Kritis Terkait Serangan Teroris di Balai Kota Crocus Moskow

Pemerhati Intelijen, Dede Farhan Aulawi memberikan Analisis Kritis terkait serangan Teroris di Balai Kota Crocus, Moskow, Rusia. | Foto: Dok. sukabumiNews

Hal yang tidak kalah menariknya adalah relasi antara ISIS dan Taliban yang tidak pernah akur dan menjadi musuh bebuyutan. ISIS dan Taliban memiliki prinsip, misi dan visi, yang jauh berbeda mulai dari hal-hal kecil soal penafsiran agama hingga strategi kelompok. Kedua kelompok itu sama-sama mengklaim sebagai kelompok yang merepresentasikan jihad Islam.

Jadi Dinas Keamanan Taliban sejauh ini telah berusaha untuk mencegah berkembangnya kelompok ini. Sisa pertanyaannya adalah apakah mereka beraksi atas inisiatif sendiri? Ataukan ada yang mengkondisikan dengan segala atribut dukungannya? Semoga perputaran waktu bisa mengungkap semuanya secara benar.

Penulis: Dede Farhan Aulawi (Pemerhati Intelijen)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari sukabumiNews.id. Mari bergabung di Grup Telegram “sukabumiNews Update”, caranya klik link https://t.me/sukabuminews, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

COPYRIGHT © SUKABUMINEWS 2024

Read More
Daftar

Related posts